Amok: Perbedaan revisi

Dari Indonesia Netaudio Forum
Loncat ke navigasiLoncat ke pencarian
 
Baris 1: Baris 1:
 
[[Berkas:Amok.jpg|right|300px]]
 
[[Berkas:Amok.jpg|right|300px]]
==== Biografi ====
+
 
 +
==Bahasa Inggris==
 +
Amok is a hardcore-punk unit form Yogyakarta. This musical group is formed inspired by their common interest in local cultural value that contrasts with punk ideology. Their first album, “Babak Satu”, released by a netlabel called Dug Trax Records which state their vision in a sentence “PUNX TO COPY AND SHARE FOR FREE”. This debut album release then followed by series of tour in several cities in Java Island and also Bali Island.
 +
 
 +
 
 +
==Bahasa Indonesia==
 
Amok adalah band hardcore-punk yang berasal dari Yogyakarta. Grup musik ini terbentuk atas dasar ketertarikan terhadap nilai-nilai budaya lokal yang berkelindan dengan sikap dan ideologi punk. Album pertama Amok, “Babak Satu”, diterbitkan melalui netlabel Dugtrax Records yang bermoto kan “PUNX TO COPY AND SHARE FOR FREE” secara gratis unduh. Rangkaian tur di beberapa kota di pulau Jawa dan Bali telah mereka jalani untuk mempromosikan album tersebut.  
 
Amok adalah band hardcore-punk yang berasal dari Yogyakarta. Grup musik ini terbentuk atas dasar ketertarikan terhadap nilai-nilai budaya lokal yang berkelindan dengan sikap dan ideologi punk. Album pertama Amok, “Babak Satu”, diterbitkan melalui netlabel Dugtrax Records yang bermoto kan “PUNX TO COPY AND SHARE FOR FREE” secara gratis unduh. Rangkaian tur di beberapa kota di pulau Jawa dan Bali telah mereka jalani untuk mempromosikan album tersebut.  
  
==== Pranala Luar ====
+
==== Situs Web ====
* [https://soundcloud.com/amokmusik Amok di Soundcloud]
+
[https://soundcloud.com/amokmusik Amok di Soundcloud]
* [https://dugtrax.bandcamp.com/album/babak-satu Album Babak Satu di Dugtrax Records]
 
 
 
[[Category: Profil]]
 

Revisi terkini pada 10 Agustus 2018 01.04

Amok.jpg

Bahasa Inggris

Amok is a hardcore-punk unit form Yogyakarta. This musical group is formed inspired by their common interest in local cultural value that contrasts with punk ideology. Their first album, “Babak Satu”, released by a netlabel called Dug Trax Records which state their vision in a sentence “PUNX TO COPY AND SHARE FOR FREE”. This debut album release then followed by series of tour in several cities in Java Island and also Bali Island.


Bahasa Indonesia

Amok adalah band hardcore-punk yang berasal dari Yogyakarta. Grup musik ini terbentuk atas dasar ketertarikan terhadap nilai-nilai budaya lokal yang berkelindan dengan sikap dan ideologi punk. Album pertama Amok, “Babak Satu”, diterbitkan melalui netlabel Dugtrax Records yang bermoto kan “PUNX TO COPY AND SHARE FOR FREE” secara gratis unduh. Rangkaian tur di beberapa kota di pulau Jawa dan Bali telah mereka jalani untuk mempromosikan album tersebut.

Situs Web

Amok di Soundcloud